Arsip Bulanan: Desember 2020
5 Security Jadi Tersangka Kekerasan, “TIFFANEY CLUB” Langgar Jam Operasional
Kota Bekasi, SK.
Sebanyak lima (5) orang security Tiffaney Club & Lounge RT.002/RW.009 Kelurahan Jatisampurna, Kecamatan Jatisampurna, ditetapkan sebagai tersangka atas kasus pengeroyokan yang dilakukan...
SOSIALISASI EMPAT KONSENSUS DASAR BANGSA OLEH PARTAI NASDEM JEPARA
JEPARA,SK
Rabu, 16 Desember 2020, Bertempat di Gedung NU. Jln. Pemuda Jepara telah berlangsung sosialisasi 4 pilar yang di prakarsai oleh Partai Nasdem. Diikuti oleh...
Dit Binmas Polda Lampung Gelar Sosialisasi Perpol Nomor 4 Tahun 2020 di Polres Lampung...
Lampung Utara,SK
Kepolisian Daerah Lampung melalui Direktorat Pembinaan Masyarakat (Binmas) menggelar Asistensi dan Sosialisasi peraturan kepolisian (Perpol) nomor 4 tahun 2020 kepada pengguna jasa pengamanan...
Warga Sumut Merasa Kecewa Atas Pelayanan ART/BPN Pusat. Tindakan Oknum BPN tidak Manusiawi
Jakarta,SK
Burukya Pelayanan Badan Pertanahan Nasional (BPN) atas perlakuan dari Security dan para Oknum yang menyeret salah satu Warga Sumut dalam menyuarakan...
Puluhan Anggota Polsek Pasar Kemis Melakukan Rafid Tes
Tangerang,SK
Guna mencegah penyebaran Covid-19,puluhan anggota personel Polsek Pasar Kemis melakukan rapid test Covid-19 di halaman Mapolsek,Jumat (11/12/2020). Kegiatan rapid test ini bekerja sama...
Tasyakuran, Lurah Jatirasa Serah Terimakan Kunci Rumah Posyandu
Kota Bekasi, SK.
Berhubung telah selesainya proses pembangunan Sekretariat Posyandu Kenanga 2, segala ucapan rasa terima kasih dan pujisyukur kepada sang pencipta (Allah) ditunjukan melalui...
Kelurahan Bintara Jadi Project Utama P2W-KSS di Kota Bekasi
Kota Bekasi, SK.
Kelurahan Bintara mengikuti verifikasi akhir dari program Peningkatan Peranan Wanita menuju Keluarga Sehat dan Sejahtera (P2W-KSS) tingkat Provinsi Jawa Barat (Jabar), berlangsung...
GRASI Datangi Kejari , Peringati Kasus Multiyears TA 2017 dan HAKORDIA
Kota Bekasi, SK.
Membawa secuil kutipan kalimat Najwa Shihab yang berbunyi “Di pundak pemimpin yang bebas korupsi, disitulah masa depan negeri” puluhan massa Mahasiswa/i pendemo yang menamakan dirinya sebagai...
Jelang Akhir Tahun 2020, Kejari Kota Bekasi Musnahkan Ratusan BB
Kota Bekasi, SK.
Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Bekasi melaksanakan pemusnahan sejumlah barang bukti (BB) berupa Narkoba dan barang bukti lainnya, Selasa (08/12/2020) Pagi, bertempat di...
Peringati Hari Juang Kartika TNI AD Kodim 0510/Trs Gelar Do’a Bersama
Tangerang,SK
Menyambut peringatan Hari Juang Kartika (HJK) TNI AD kodim 0510/Trs gelar do'a bersama yang dilakukan oleh seluruh jajaran Kodim 0510/Trs secara serentak...