MUSDES Sebong Lagoi Bahas 3 Warga Tak Mendapatkan BLT.

0
87

Bintan, SK
Menindak lanjuti laporan warga,Abu Bakar Saidon Kepala Desa Sebong Lagoi melalui Sekretaris Desa Abdul Halim.Menggelar Musyawarah Desa Selasa (30/06/2020) di balai desa Sebong Lagoi Kecamatan Teluk Sebong Kabupaten Bintan

Musyawarah Desa di hadiri oleh Kepala desa,Ketua BPD,Sekdes,Babinsa,Bhabinkamtibmas dan ketua Rt Rw desa Sebong Lagoi.

Abdul Halim Sekretaris Desa menyampai kan kepada wartawan sk bahwa,musyawarah desa kita gelar untuk mencari kesepakatan bersama, terkait 3 warga desa yang tidak mendapatkan BLT.Padahal kita kan semua tahu bahwa Kabupaten Bintan sudah menyiap kan anggaran sebesar 53 Milliar yang bersumber dari APBD untuk bantuan langsung tunai (BLT) kepada masyarakat Kabupaten Bintan.tidak terkecuali warga desa kita juga,tetapi masih ada juga yang ketinggalan.
Akan tetapi hasil musyawarah Musdes kita hari ini, kita semua sepakat akan memberikan bantuan kepada 3 warga kita yang tertinggal.

Disamping itu Abdul Halim sebagai Sekretaris Desa Sebong Lagoi pada kesempatan ini menyampaikan apresiasi nya kepada Kabid PPKA Dinas Kab Bintan,Sumardiyanti SH yang banyak memberikan kami masukan hingga kami bisa bekerja lebih maksimal dalam menjalankan tugas sebagai pelayanan masyarakat. (Zul)

Redaksi
Author: Redaksi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini