Lampung Utara,SK
Kali ini prestasi membanggakan diraih Satria Ramonanda salah satu Atlit pencak silat Teratai putih asal desa Surakarta Kecamatan Abung timur Kabupaten Lampung Utara yang ikut dalam perlombaan di Balambangan mampu mendapat medali emas Kejuaraan pencak silat tingkat pemula Sekabupaten Lampung Utara 25/07/2021.
Perlombaan yang diadakan di Yayasan Assalam Blambangan (YAB) itu dilaksanakan secara sederhana di ruangan tertutup untuk menghindari kerumunan,di laksanakan secara bertahap dan tetap mematuhi protokol kesehatan, namun sejatinya Selain peserta dari dalam kabupaten ada juga ikut pesilat dari luar kabupaten peserta tingkat pemula tangan kosong
“Ayi Sobri selaku pelatih pencak silat Teratai putih merasa bangga atas kemenangan muridnya yang ikut lomba dalam Turnamen pencak silat itu Alhamdulillah semua Muridnya yang ikut serta dalam perlombaan ini berhasil meraih 8 Medali mas,3 perak dan 4 perunggu
Sobri berharap Teratai putih bisa lebih maju dan berkembang lagi sehingga Prestasi ini bisa di pertahankan bahkan kalaw bisa lebih ditingkatkan lagi untuk mempersiapkan perlombaan tingkat Nasionl nantinya,
mengatakan Alhamdulillah perlombaan berjalan lancar turnen ini ada juga dari luar kabupaten,dari kaliada waikanan Lampung Timur walaupun dalam kontek Sekabupaten Lampung Utara,dan yang terdaptar ada sebelas perguruan yang ikut dalam turnamen dan InshaAllah tahun depan kita akan memgadakan perlombaan lagi
Sudah puluhan kali kita mengadakan perlombaan selama pandemi covid – 19 ini dan kami suda ada surat pemberitauan kepada pihak terkait,
Masalah pendanaan. ini kita bekerjasama dengan anak saya dari pisyo terapi dan lain lain pungkas Nasirhoesenaain ( LE/Aldo)